https://www.elaeis.co

Berita / Sumatera /

Harga Sawit Sumsel Turun Rp86,15/Kg

Harga Sawit Sumsel Turun Rp86,15/Kg

Ilustrasi-tandan buah segar sawit. (Dok.elaeis)


Palembang, elaeis.co - Berdasarkan hasil penetapan Dinas Perkebunan Provinsi Sumatera Selatan (Sumsel), pekan ini harga Tandan Buah Segar (TBS) kelapa sawit mengalami penurunan. Dimana sepekan mendatang harga TBS dibeli dengan harga Rp2.512,55/kg.

Jika dibandingkan dengan periode lalu terjadi penurunan harga sebesar Rp86,15/kg. Dimana Minggu lalu harga kelapa sawit Bumi Sri Wijaya itu bertengger diangka Rp2.598,70/kg.

"Harga CPO merosot hingga pekan ini kembali mengalami penurunan. Sebelumnya Minggu lalu juga menurun dibandingkan dengan periode sebelumnya," kata Analis PSP Madya Disbun Sumsel, Rudi Arpian kepada elaeis.co, Selasa (20/12)

Berikut harga TBS Sumsel sepekan mendatang 

Usia 3 tahun Rp2.195,00/kg
Usia 4 tahun Rp2.250,48/kg
Usia 5 tahun Rp2.301,40/kg
Usia 6 tahun Rp2.346,72/kg
Usia 7 tahun Rp2.387,42/kg
Usia 8 tahun Rp2.424,55/kg
Usia 9 tahun Rp2.456,02/kg
Usia 10-20 tahun Rp2.512,55/kg
Usia 21 tahun Rp2.480,16/kg
Usia 22 tahun Rp2.452,27/kg
Usia 23 tahun Rp2.419,20/kg
Usia 24 tahun Rp2.381,45/kg
Usia 25 tahun Rp2.298,66/kg
CPO Rp 11.488,61
Inti Rp 5.400,55
Indeks K 91,14%

Sementara periode sebelumnya ;

Usia 3 tahun Rp2.272,44/kg
Usia 4 tahun Rp2.329,28/kg
Usia 5 tahun Rp2.381,51/kg
Usia 6 tahun Rp2.428,04/kg
Usia 7 tahun Rp2.469,83/kg
Usia 8 tahun Rp2.508,00/kg
Usia 9 tahun Rp2.540,34/kg
Usia 10-20 tahun Rp2.598,70/kg
Usia 21 tahun Rp2.565,50/kg
Usia 22 tahun Rp2.536,79/kg
Usia 23 tahun Rp2.502,76/kg
Usia 24 tahun Rp2.463,88/kg
Usia 25 tahun Rp2.380,25/kg
CPO Rp. 11.947,51
Inti Rp 5.340,43
Indeks K 91,14%

BACA BERITA LAINNYA DI GOOGLE NEWS
Komentar Via Facebook :